Mahasiswa Prodi Biologi Berkarya : Pengaruh Penambahan Spirulina Platensis Terhadap Intensitas Dan Kecerahan Warna Tubuh Ikan Hias
Artikel oleh Yati Anisa Rowi
Artikel lainnya yang ditulis oleh mahasiswi Program Studi Biologi Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Al Azhar Indonesia (UAI), Jakarta. Yati Anisa Rowimengangkat tema pemanfaatan spirulina sebagai pakan ikan hias yang ternyata sangat bermanfaat untuk meningkatkan kecerahan warna ikan hias.
Spirulina merupakan salah satu organisme selain tanaman yang menghasilkan senyawa bioaktif karetonoid. Keunggulan penggunaan spirulina sebagai bahan tambahan pakan ikan adalah lebih efisien, tidak membutuhkan banyak lahan untuk budidaya serta produktivitasnya yang tinggi (Noviyanti et al 2015). Pemberian pakan tambahan menggunakan spirulina dapat meningkatkan kualitas warna ikan karena dapat membuat warna ikan menjadi lebih berkilau (Utomo et al 2006). Sehingga diharapkan pemberian pakan spirulina dapat meningkatkan intensitas dan kecerahan warna pada komoditi ikan hias.
Untuk memperoleh informasi lengkapnya, artikel bisa kamu akses disini
Bidang seorang sarjana adalah berfikir dan mencipta yang baru, mereka harus bisa bebas dari segala arus masyarakat yang kacau.
Soe Hok Gie